JADWAL KEGIATAN

jadwal kegiatan

Tujuan menyusun Jadwal Kegiatan pembangunan adalah mendapatkan jangka waktu pembangunan yang paling pendek akurat dan realistis.
Beberapa kegiatan pembangunan proyek dapat dilakukan secara bersamaan atau simultan, dan ada juga dilakukan secara berurutan dan sistematis, atau sebelum kegiatan yang satu selesai maka kegiatan lainnya tidak dapat dimulai.

Kegiatan menyusun urutan Jadwal Kegiatan dapat dengan mudah dilihat dengan metoda NWP (Network Planning) atau network analysis, yaitu perencanaan jadwal proyek dengan sistem jaringan kerja berupa suatu representasi grafis dari suatu rencana proyek yang menunjukkan waktu dan ketergantungan / hubungan antar kegiatan.

Continue reading “JADWAL KEGIATAN”